--> Project II - 23. Interfacing Arduino dengan Sensor Getaran | Tutorial arduino lengkap

Tuesday, August 15, 2017

Project II - 23. Interfacing Arduino dengan Sensor Getaran

| Tuesday, August 15, 2017
Interfacing Arduino dengan Sensor Getaran





Arduino UNO digunakan untuk membaca adanya sebuah getaran dengan sensor getaran, sensor tersebut sudah ada pada module vibration sensor dengan output sensor berupa data digital (DO) HIGH / LOW. Hasilnya ditampilkan pada LCD, data yang ditampilkan berupa jumlah getaran dalam 5 detik. Setelelah lima detik maka baik timer ataupun hasil perhitungan akan restart dan kembali ke 0 lagi dan begitu seterusnya.


Kebutuhan Hardware
  • Arduino UNO Board
  • Sensor Getar (Vibration Sensor)
  • LCD 2x16
  • Power Supply 7-9 Vdc
Diagram Blok



Schematic

Koneksi Arduino UNO dengan LCD


Koneksi Arduino UNO dengan modul sensor Getar


Source Code/Sketch

#include <LiquidCrystal.h>
LiquidCrystal lcd(8, 9, 10, 11, 12, 13);
word vib;
void setup(){
pinMode(2, INPUT);
digitalWrite(2, HIGH);
lcd.begin(16, 2);
lcd.print(" Interface");
lcd.setCursor(0, 1);
lcd.print("Vibration Sensor");
delay(2000);
// aktivasi interupsi eksternal 0
//jika ada interupsi program menuju subrutin vibration
//interupsi dikerjakan saat pin int0 (pin 2) dlm kondisi FALLING
attachInterrupt(0, vibration, FALLING);
}
void loop(){
vib = 0;
lcd.clear();
lcd.print("Jumlah Getaran");
lcd.setCursor(0, 1);
lcd.print("/5detik:");
lcd.setCursor(8,1);
lcd.print(vib);
lcd.print(" ");
//tunda 5 detik
for(int i=1; i<6; i++){
lcd.setCursor(15,1);
lcd.print(i);
delay(1000);
}
}
void vibration(){
vib++;
lcd.setCursor(8,1);
lcd.print(vib);
lcd.print(" ");
}



Jalannya Alat

1. Tampilan pertama pada LCD




2. Setelah 2 detik, LCD menampilkan “Jumlah Getaran /5detik”


3. Jika ada getaran maka hasilnya ditampilkan pada LCD.



Video untuk Project II - 23. Interfacing Arduino dengan Sensor Getaran


KAMI MELAYANI JASA PEMBUATAN HARDWARE ATAU SOFTWARE BERBASIS ARDUINO

KONTAK KAMI 085743320570 (adi sanjaya)

Related Posts

No comments:

Post a Comment